logo

Mahkamah Agung Republik Indonesia

Pengadilan Negeri Malang

Predikat Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) dicapai pada tahun 2020

Sistem Informasi Penelusuran Perkara PN Malang

Direktori Putusan PN Malang

E-Court Mahkamah Agung RI – Electronics Justice System

Pendaftaran Surat Keterangan Online

Aplikasi Pelayanan Publik Pengadilan Negeri Malang yang berisi berbagai layanan

Aplikasi Eksekusi PN Malang

PN Malang Mobile

Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat

Sistem Informasi Pengawasan Mahkamah Agung RI

Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum PN Malang

Acara Diskusi Dan Wawancara Mengenai Kebutuhan Pelatihan Dan Penyusunan Peta SDM Oleh Tim EU-NDP SUSTAIN

Acara Diskusi Dan Wawancara Mengenai Kebutuhan Pelatihan Dan Penyusunan Peta SDM Oleh Tim EU-NDP SUSTAIN

20160129_102147
Pada hari Jumat, tanggal 29 Januari 2016 diadakan Acara diskusi dan wawancara antara tim konsultan EU-UNDP SUSTAIN dengan SDM di lingkungan Pengadilan Negeri Malang.

Wawancara ini antara lain melibatkan Ketua Pengadilan, Wakil Pengadilan, Para Hakim dan Panitera. Isi dari diskusi ini antara lain membahas sejauh mana proses pembaharuan yang telah dan sedang dilakukan di lingkungan Pengadilan Negeri Malang, kendala-kendala yang terjadi, manfaat yang diperoleh, serta saran dan kritik untuk perbaikan dan kemajuan yang akan datang.

Kegiatan ini dilakukan di beberapa Pengadilan Negeri dan Pengadilan Tinggi yang ditunjuk di seluruh Indonesia. Dan Pengadilan Negeri Malang menjadi salah satunya. Tujuan kegiatan ini untuk menganalisi kebutuhan pelatihan dan penyusunan Peta SDM oleh Sustain. Sehingga diharapkan dengan adanya diskusi ini, pelatihan yang diadakan lebih efektif dan tepat sasaran.

20160129_150331

 







Skip to content