logo

Mahkamah Agung Republik Indonesia

Pengadilan Negeri Malang

Predikat Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) dicapai pada tahun 2020

Sistem Informasi Penelusuran Perkara PN Malang

Direktori Putusan PN Malang

E-Court Mahkamah Agung RI – Electronics Justice System

Pendaftaran Surat Keterangan Online

Aplikasi Pelayanan Publik Pengadilan Negeri Malang yang berisi berbagai layanan

Aplikasi Eksekusi PN Malang

PN Malang Mobile

Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat

Sistem Informasi Pengawasan Mahkamah Agung RI

Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum PN Malang

Sosialisasi PERMA No. 12 Tahun 2016 dan Launching Aplikasi PN Malang Mobile

Sosialisasi PERMA No. 12 Tahun 2016 dan Launching Aplikasi PN Malang Mobile


collage-2017-01-06

Pada hari Kamis, tanggal 05 Januari 2017. Bertempat di Ruang Sidang Cakra Pengadilan Negeri Malang, Ketua Pengadilan Negeri Malang, membuka acara Sosialisasi PERMA  No. 12 Tahun 2016 sekaligus meresmikan Aplikasi PN Malang MOBILE. PERMA No. 12 Tahun 2016 mengatur tentang tata cara penyelesaian Perkara pelanggaran Tilang, yang sebelumnya dilakukan secara manual, beralih ke sistem elektronik. Diharapkan dengan PERMA ini dapat meminimalisir pungli (pungutan liar) yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.

Sedangkan untuk Aplikasi PN Malang Mobile, adalah aplikasi berbasis android yang bertujuan memberikan informasi perkembangan perkara kepada para pencari keadilan secara online. Dalam rangka keterbukaan informasi dan pelayanan publik secara cepat, PN Malang membuat terobosan dengan kemudahan mengecek informasi perkembangan perkara, jalannya proses persidangan, biaya yang harus dikeluarkan, serta produk-produk pengadilan, secara cepat dan akurat. Seperti Penetapan maupun Putusan Pengadilan.

Diharapkan dengan adanya Peraturan aplikasi ini, dapat  memaksimalkan pelayanan kepada para pencari keadilan, meminimalisir pungli tilang serta mempercepat pelaporan data tilang ke Mahkamah Agung oleh petugas.

collage-2017-01-06-1







Skip to content